Pages

Minggu, 28 April 2013

Setahun lebih di Solo baru maen ke CFD Slamet Riyadi

Kali ini temanku mengajaku menikmati makanan di CFD sebelum dia pulang ke Wonogiri. Oke dech, aku juga belum pernah mampir kesana. Sambil mencari inspirasi untuk jualan disana, berjalan di jalan Slamet Riyadi yang biasanya penuh dengan mobil. Kita survey makanan  yang akan kita makan. Selesai survey, kita putuskan untuk makan pecel makanna  favorit temanku, kali ini pecelnya nggak biasa karena memakai nasi merah. Sebenarnya aku ingin mencoba Zuppa soup , penasaran rasanya makanan kesukaan sepupuku. Lain kali lha ku mencoba. Siapa mau mencoba sama saya? Setelah makan kita masih menyusuri trotoar dan melihat kearah rumahbbesar dan unik, tapi kita tidak boleh masuk. Entahlah mungkin itu rumah pribadi. Eitz... ada rumah besar yang dan unik ramai pula, ternyata itu rumah walikota Surakarta dan orang-orang bisa masuk kesana walau sekedar untuk foto-foto. Akhirnya kita masuk, ada kendaraan antik, foto dulu ahh... sebagai orang biologi suka sekali sama tumbuhan jadi sempatkan foto sama tumbuhan yang cantik dech....kelapa cengkir... lucu kan pemirsah...

Satu lagi tanaman apa ini?
Terima kasih.
#menjelang esok penelitian
mau melanjutkan perjananan menuju Taman Balekambang mencari sahabat saya Pteridophyta

2 komentar: